
Ranting NU Pelem Mengantar Dua Pengurus Menuju Tanah Suci di Musim Haji 2025
Pada hari Selasa, 13 Mei 2025 sekitar pukul 02.30 WIB, keluarga besar Ranting NU Pelem turut serta dalam momen istimewa, yaitu melepas dua orang pengurusnya yang akan menunaikan ibadah haji ke Mekah dan Madinah. Meski tidak diselenggarakan dalam bentuk acara resmi atau formal, pelepasan ini dilakukan dengan penuh doa dan harapan baik dari sesama pengurus…